buatlah pantun jenaka tentang anggota dpr
tolongg plisss
tolongg plisss
Di langit Senayan ada pelangi
Warna warni indah sekali
Masa sidang berakhir hari ini
Dapil menunggu pelaksanaan janji
A. Pantun Jenaka
adalah pantun yang berisikan sindiran, hiburan dan lelucon untuk mencairkan suasana dan membangkitkan rasa humor bagi pembacanya, pada dasarnya pantun itu terdiri atas 4 bait yang harus bersajak a-b-a-b.
Fungsi Pantun Jenaka
- Sebagai hiburan orang lain.
- Untuk membangun keakraban dengan orang lain.
- Memberikan pesan moral yang mudah diterima orang lain.
- Penghangat suasana ketika berkumpul bersama.
- Sarana pergaulan dengan lelucon bersama orang lain.
- Dapat juga digunakan sindiran untuk orang lain dengan tujuan keakraban.
Contoh lain dari pantun jenaka:
Jangan suka cemberut
Jangan suka kuatir
Itu suara kentut
Bukan suara petir
Mangga muda jatuh ke tanah
Mangga jatuh dimakan kodok
Bagaimana tawa tak pecah
Melihat gigi palsu jatuh ke mangkok
Bersajak A-B-A-B
[answer.2.content]